Kamis, 29 Juni 2017

Preposition , Kata Depan Dalam Bahasa Inggris

 

Preposition

Kata Depan

 

Kata depan (Preposition) ialah kata yang berguna untuk menandai berbagai hubungan makna antara kata di depan preposisi dengan kata yang berada di belakang preposisi.

 

Kata depan  biasanya diletakan sebelum kata Benda ( Noun) ,  Tempat (Place)   dan Waktu (Time) .

 

-----

The orchid is in the vase.

Angreknya  di dalam Vas Bunga

 

The vase is  on the table.

Vas Bunga  diatas meja

 

The plate is beside the vase.

Piringnya disamping Vas Bunga

 

-----

 

Dita : Where is the vase ?

Nina : It is ... the table

  1. in
  2. at
  3. on
  4. with

 

 

 

PART A

 

Kata Depan yang utama

 

1

In

di /dalam

Mother put the  plate  in the cupboard.

Ibu menaruh piring itu di lemari.

 

Bandingkan dengan :

 

I live  in Yogyakarta

 

Bandingan juga :

 

Indonesia was proclaimed in 1945

 

Indonesia diproklamasikan pada tahun 1945

 

 

 

 

============

Tambahan  Preposition of place

:

In the kitchen

Di dapur

In the living room

ruang tamu

In the pencil case

Di kotak pensil

In the town center

Di pusat kota

In the country

Di negara

--

In the garden

Di Taman

In the sea

Di laut

In water

Dalam air

In the mountains

Di pegunungan

In Jakarta

Di Jakarta

--

In the world

Di dalam dunia

In Italy

Di Italia

In greece

Di Yunani

 

========

Tambahan Preposition of time

 

In January

Di Januari

In may

Di bulan Mei

In summer

Di musim panas

In spring

Di musim semi

In (the) fall /Autumn

Pada musim gugur / musim gugur

--

 

In winter

Di musim dingin

In 1994

Pada 1994

in the 1990s

pada 1990-an

In the past

Di masa lalu

In the 20 th century

Di abad ke-20

-- 

In the afternoon

Saat sore hari

In the evening

Pada malam hari

In the morning

Di pagi hari

--

In 5 minutes

Dalam 5 menit

In four weeks

Dalam empat minggu

In five weeks time

Dalam waktu lima minggu

In 2 weeks

Dalam 2 minggu

 

2

On

di /atas

The book is on the table

Buku ini di atas meja

 

Bandingkan dengan :

 

I live on Jl. Sudirman  Yogyakarta 

 

Indonesia was proclaimed on August 17, 1945

 

Indonesia diproklamasikan pada 17 Agustus 1945

 

==============

 

 

 

Tambahan Preposition of place :

On the table

Di atas meja

On the floor

Di lantai

On the page

Di halaman

On an island

Di sebuah pulau

--

On the wall

Di dinding

On the menu

Di menu

On Sudirman street

Di jalan Sudirman

On Pandawa avenue

Di jalan Pandawa

On hollywood boulevard

Di bulevar hollywood

--

On a bus

Di dalam bis

On a train

Di kereta

On a plane

Didalam pesawat

On a ship

Di atas kapal

 

===============

Tambahan Preposition of time :

 

On Friday

Pada hari Jumat

On Monday

Pada hari Senin

On New year’s day

Di hari Tahun Baru

On christmas day

Di hari Natal

On my birthday

Di hari ulang tahun aku

---

On weekday

Di hari kerja

On Saturday morning

Di Sabtu pagi

On 25 June

Pada 25 Juni

On april the 10th

Pada tanggal 10 April

On 20 th of January

Pada tanggal 20 Januari

On 17 December 2019

Pada 17 Desember 2019

 

3

At

di/ sekitar

My house is at Jl. Sudirman No. 57 Surabaya.

Rumah saya di Jl. Sudirman No. 57 Surabaya.

 

Bandingkan dengan :

 

I live at Jl. Sudirman No 150  Yogyakarta

 

Bandingkan juga dengan :

 

Indonesia was proclaimed at 10 a.m .

Indonesia diproklamasikan pada jam 10 pagi.

 

 

 

 

Tambahan Preposition of place :

 

At school

Di sekolah

At home

Di rumah

At the door

Di pintu

At the window

Di jendela

At the reception desk

Di meja resepsionis

--

At the bus stop

Di pemberhentian bis

At the cinema

Di bioskop

At the corner

Di ujung

At the top of the hill

Di puncak bukit

At 75  Diponegoro  Road in Jakarta

Di Jalan Diponegoro 75 di Jakarta

 

===============
Tambahan Preposition of time

 

At nine o’clock

Pada jam sembilan

At 6 o’clock

Pada Jam 6

At 7: 15

Pukul 7:15

At 10: 15

Pukul 10:15

 

---

At night

Di malam hari

At  midnight

Di tengah malam

At lunchtime

Saat makan siang

At noon / middayet

Tengah hari / tengah hari

At sunrise /sets

Saat matahari terbit / terbenam

--

At present

Saat sekarang

At weekend

Di akhir pekan

At christmas

Saat Natal

At night

Di malam hari

At the moment

Saat ini

--

At the same time

Pada waktu bersamaan

 

4

Under

dibawah

 

The cat is sleeping under the table

Kucing itu tidur di bawah meja

5

Below

dibawah

 

I write my  name  below the  signature.

Saya menulis nama saya di bawah tanda tangan.

6

Over

diatas/melayang

 

Helicopters dropped leaflets over the city.

 

Helikopter menjatuhkan selebaran di atas kota.

7

Above

diatas

 

There's a mirror above the washbasin

 

Ada cermin di atas wastafel

8

Across

melewati /

menyeberang

 

They are  building a new bridge across the river.

 

Mereka sedang membangun jembatan baru menyeberang sungai.

9

Through

melalui

 

She  drove through the tunnel yesterday

 

Dia menyupir melalui terowongan kemarin

10

To

ke

 

We  will go to Jakarta  tomorrow.

Kami akan pergi ke Jakarta besok.

11

Into

kedalam

 

We go into the garden.

Kami pergi kedalam kebun.

 

----

He jumped into the river

Dia melompat kedalam sungai

 

12

Toward

Kearah

Dewi  walked toward  him.

Dewi berjalan ke arahnya

13

Onto

bergerak menuju

 

The sheep were loaded onto trucks.

Domba-domba itu dimuat menuju truk.

14

From

dari/

berasal

 

He takes a handkerchief from his pocket.

 

Dia mengambil saputangan dari sakunya.

 

15

Beside

disamping

 

The school is  beside a bank.

 

Sekolah itu berada di samping sebuah bank.

 

16

Next to

disebelah

 

Rudi is next to the TV

Rudi ada di sebelah TV

17

By

dengan

oleh

They travelled to  America by plane

 

Mereka bepergian ke Amerika dengan pesawat

 

18

Between

diantara 2

 

Rudi  sits between John and Erwin.

Rudi duduk di antara John dan Erwin.

 

19

Among

Diantara, > 2

 

I saw a few familiar faces among the crowd.

 

Saya melihat beberapa wajah yang akrab di antara kerumunan.

20

In front of

didepan

 

The blackboard is in front of  the class.

Papan tulis ada di depan kelas.

 

21

Near

dekat

 

The hotel is near the airport.

 

Hotel ini dekat dengan bandara.

 

22

Behind

dibelakang

 

I hung my coat behind the door

 

Aku menggantungkan mantel di belakang pintu

 

23

In  the back of

dibelakang

 

His house is in the back of hospital

Rumahnya ada di belakang rumah sakit

24

Around

disekeliling

 

We sit  around the table.

 

Kami duduk di sekitar meja.

25

Along

sepanjang

 

Cars were parked  along the road.

 

Mobil diparkir di sepanjang jalan.

 

 

26

Inside

di dalam

 

Joko reads  a book inside the library

 

Joko membaca buku di dalam perpustakaan

27

Near

dekat

 

The hotel is near the airport.

Hotel ini dekat dengan bandara.

28

Of

dari , tentang

 

The colour of his hair  is black

 

Warna dari  rambutnya hitam

 

29

Off

Lepas

I can't get the lid off this jar.

 

Saya tidak bisa membuka tutup stoples ini.

30

Out of

keluar dari

 

An apple rolled out of the bag.

 

Sebuah apel keluar dari tas.

 

31

Outside

Keluar/diluar

 

She sat for two hours on the floor outside her room.

 

Dia duduk selama dua jam di lantai di luar kamarnya.

 

32

With

Dengan/bersama

 

He lives with his grandmother.

 

Dia tinggal bersama neneknya.

 

33

Without

tanpa

 

I go to school  without my umbrella.

 

Saya pergi ke sekolah tanpa payung.

 

34

In the middle of

Ditengah

The table is in the middle of  the dining room

 

Meja itu berada di tengah ruang makan

35

Far

jauh

 

The station is  far from my house

 

Stasiun jauh dari rumah saya

 

36

For

untuk

 

There is  a phone message for  you.

 

Ada pesan telepon untuk Anda.

 

37

From

Dari

My office is about a mile from here.

 

Kantor saya sekitar satu mil dari sini.

38

Until

Sampai/hingga

The film will be on exhibition until the end of the month.

 

Film ini akan dipamerkan hingga akhir bulan.

39

Since

Sejak

I've been very busy since I came back from holiday.

 

Saya sudah sangat sibuk sejak saya kembali dari liburan.

 

40

Throughout

Sepanjang

She yawned throughout the performance.

 

Dia menguap sepanjang pertunjukan.

41

During

Selama

I woke up several times during the night.

Saya terbangun beberapa kali pada malam hari.

42

Beyond

Diluar

My house is just beyond the bridge.

Rumah saya ada di luar jembatan.

43

Because of

Karena

The plane was delayed because of  bad weather.

 

Pesawat tertunda karena cuaca buruk.

 

Contoh Soal Berkaitan Preposition

 

 

  1. The book ... the table is a dictionary

      a. in

      b. on

      c. at

      d. beside

 

  1. The sky is ... the earth

a.       at

b.      under

c.       below

d.      above

 

  1. At night , a man came home from work . He went ... the house

a.       over

b.      among

c.       through

d.      inside

 

  1. Lydia was born ... July 14th , 2012

a.       in

b.      at

c.       on

d.      of

 

  1. Pour the manggo juice ... the glass and it will be ready to be served

a.       beside

b.      on

c.       into

d.      at

 

  1. Last weekend, I visited Gembira Loka Zoo. I took a rest and had lunch ... a big tree after visiting the bird cage.

a.       over

b.      under

c.       on

d.      in

 

 

  1. Bima is sitting ... Arjuna and Sadewa

a.       between

b.      among

c.       above

d.      inside

 

 

 

 

PART B

 

Adjective + Preposition

Kata sifat + Kata depan

 

Ba

In

1

Interested in

She is interested in playing a guitar

Tertarik dalam

Dia tertarik dalam  bermain gitar

2

Involved in

Terlibat dalam

3

Successful in

Berhasil dalam

4

Excellent in / at

Unggul dalam

5

Experienced in

Berpengalaman dalam

 

Bb

On

 

Based on

Berdasarkan pada

 

Keen on

Tertarik pada

 

Bc

At

1

Good at

She is good at football

Bagus /pandai di

Dia pandai sepak bola

2

Angry at /with

Marah pada

3

Amazed at /by

Kagum pada

4

Bad at

I’m bad at math

Buruk di

5

Brilliant at

Cemerlang di

6

Skilful at

Terampil di

7

Excellent at /in

Unggul di

 

Bd

Of

1

Capable of

The company was bankrupt because it was not capable of handling the customers

Mampu

Perusahaan bangkrut karena tidak mampu menangani pelanggan

2

Accused of

Dituduh

3

Afraid of

Takut pada

4

Ashamed of

Malu karena

5

Aware of

Sadar akan

6

Devoid of

Ketiadaan

7

Envious of

Iri dari

8

Fond of

Menyukai/gemar

9

Free of

Bebas dari

10

Frightened of

Takut pada

11

Full of

Penuh dengan

12

Guilty of

Bersalah

13

Hopeful of

Berharap dari

14

Jealous of

Cemburu terhadap

15

Made of /from

Terbuat dari

16

Proud of

Bangga dengan

17

Rid of

Menyingkirkan

18

Scared of

Takut akan

19

Short of

Kekurangan

20

Sick of

Muak / jemu

21

Suspicious of

Curiga terhadap

22

Terrified of

Ketakutan akan

23

Tired of

Lelah dengan

 

Be

To

1

Close to

The hospital is close to my house

Dekat dengan

Rumah sakit dekat dengan rumah saya

2

Accustomed to

Terbiasa dengan

3

Addicted to

Kecanduan

4

Allergic to

Alergi kepada

5

Attached to

Melekat

6

Be /Get used to

Terbiasa

7

Be married to

Menikah dengan

8

Beneficial to

Bermanfaat untuk

9

Commited to

Berkomitmen untuk

10

Connected to

Terhubung dengan

11

Dedicated to

Didedikasikan untuk

12

Devoted to

Dikhususkan untuk

13

Exposed to

Terbuka terhadap

14

Faithful to

Setia kepada

15

Friendly to /with

Ramah untuk

16

Grateful to

Bersyukur kepada

17

Identical to

Sama dengan

18

Immune to

Kebal terhadap

19

Indifferent to

Biasa saja

20

Married to

Menikah dengan

21

Next to

Di samping

22

Obidient to

Patuh pada

23

Polite to

Sopan untuk

24

Related to

Berhubungan dengan

25

Relevant to

Berkaitan dengan

26

Sensitive to

Peka terhadap

27

Similar to

Mirip dengan

28

Susceptible to

Rentan terhadap

29

Used to

Biasanya

30

Immune to

Kebal terhadap

 

Bf

From

1

Different from

My car is very different from his car

Berbeda dari

Mobil saya sangat berbeda dari mobilnya

2

Far from

Jauh dari

3

Free from

Bebas dari

4

Made from /of

Terbuat dari

5

Safe from

Aman dari

 

Bg

With

1

Disappointed with

 

I am disappointed with the test result

Kecewa dengan

 

Saya kecewa dengan hasil tes

2

Acquinted with

Diakui dengan

3

Angry with /at

Marah kepada

4

Annoyed with / about/at

Kesal dengan

5

Associated with

Berkaitan dengan

6

Blessed with

Diberkati dengan

7

Bored with

Bosan dengan

 

Busy with

Sibuk dengan

8

Content with

Puas  dengan

9

Familiar with

Akrab dengan

10

Fed up with

Muak dengan

11

Friendly with /to

Ramah dengan

12

Furnished with

Dilengkapi dengan

13

Generous with / about

Murah hati dengan

14

Gentle with

Lembut dengan

15

Identical with /to

Identik dengan

16

Pleased with

Senang dengan

17

Popular with

Terkenal dengan

18

Presented with

Disajikan dengan

19

Provided with

Dilengkapi dengan

20

Satisfied with

Puas dengan

21

Upset with

Marah dengan

 

 

 

Bh

For

1

Responsible for

Father is responsible for his son

Bertanggung jawab atas

Ayah bertanggung jawab atas putranya

2

Boastful for

Sombong untuk

3

Eager for

Bersemangat untuk

4

Famous for

Terkenal untuk

5

Fine for  

Baik untuk

6

Grateful for

Bersyukur untuk

7

Notorious for

Terkenal karena

8

Prepared for

Bersiap-siap untuk

9

Punished for

Dihukum karena

10

Ready for

Siap untuk

11

Respectful for

Hormat untuk

12

Responsible for

Bertanggung jawab untuk

13

Sorry for

Menyesal / kasihan

 

 

 

 

Bi

About

1

Concern about

 

I am concerned about the problem

 

Kekhawatiran tentang

 

Saya khawatir tentang masalahnya

2

Anxious about

Cemas tentang

3

Embarrassed about

Malu tentang

4

Excited about

Bersemangat

5

Furious about

Marah tentang

6

Generous about /with

Tentang murah hati

7

Guilty about

Bersalah tentang

8

Happy about

Bahagia tentang

9

Hopeful about/of

Berharap tentang

10

Pessimistic about /by

Pesimis tentang

11

Puzzled about

Bingung tentang

12

Sad about

Sedih tentang

13

Serious about

Serius tentang

14

Sorry about /for

I’m really sorry about forcing you to come the party.

Maaf tentang

Aku benar-benar minta maaf karena memaksamu untuk datang ke pesta.

15

Worried about

The student was worried about his exam results.

Khawatir tentang

Siswa tersebut khawatir tentang hasil ujiannya.

 

 

 

Bj

By

 

Puzzled by /about

Bingung oleh

 

Shocked by

Terkejut oleh

 

Contoh Soal Adjective + Preposition

 

  1. You are the winner of the  badminton competition. I am so proud ... you

      a. in

      b. on

      c. at

      d. of

 

  1. She's not especially interested ... in sport.

e.       at

a.       in

b.      inder

c.       on

 

  1. She had to get the kids ready ...  school.

a.       at

b.      under

c.       for

d.      in

 

  1. I’m addicted ...  chocolate

a.       at

b.      to

c.       in

d.      of

 

  1. I am ashamed ... what I did yesterday

a.       on

b.      under

c.       in

d.      of

 

  1. I am proud of and happy for you

The word “ proud” in the text is closest in meaning to ...

a.       pleased

b.      annoyed

c.       confused

d.      exhousted

 

  1. I am satisfied ... the new car

a.       at

b.      under

c.       below

d.      with

 

 

 

PART C

 

 

Verb + Preposition

Kata Kerja + Kata Depan

 

Ca

In

1

Believe in

 

We must believe in God

Percaya pada

 

Kita harus percaya pada Tuhan

2

Engage in

Terlibat dalam

3

Fail in

Gagal masuk

4

Fill in

Mengisi

5

Hand in

Menyerahkan

6

Involved in

Terlibat dalam

7

Participated in

Berpartisipasi dalam

8

Persist in

Bertahan

9

Shock in 

I am shock in  hearing this news

Kaget

Saya kaget mendengar berita ini

 

10

Succeed in

Berhasil dalam

 

 

 

 

 

 

Cb

On

1

Concentrate on

 

I must concentrate on my job

 

 

I must concetrate on studying english

 

 

Berkonsentrasi pada

 

Saya harus berkonsentrasi pada pekerjaan saya

 

 

Saya harus berkonsentrasi pada belajar bahasa inggris

2

Agree on /with

 

I agree on this project

 

Setuju pada / dengan

 

Saya setuju dengan proyek ini

3

Call on

Memanggil

4

Carry on

Melanjutkan

5

Comment on

Berkomentar tentang

6

Congratulate on

Selamat atas

7

Count on

Mengandalkan

Mengharapkan

8

Decide on

Memutuskan

9

Declare on

Nyatakan

10

Depend on

Bergantung pada

11

Focus on

Fokus pada

12

Get on

Terus / naik

13

Insist on

Bersikeras

14

Keen on

Tertarik untuk

15

Keep on

Melanjutkan

16

Put on

Memakai (pakaian) ok

17

Rely on

Mengandalkan pada

18

Spend... on

Mengunakan ... di

19

Wait on

Menunggu

 

 

 

Cc

At

1

Arrive at

 

She has arrived at the airport

Tiba di

 

Dia telah tiba di bandara

2

Aim at

Bertujuan

3

Beat at

Kalahkan

4

Laugh at

They laugh at my joke

Menertawakan

Mereka menertawakan lelucon saya

 

5

Look at

Don’t look at him

 

Melihat

Jangan lihat dia

6

Peer at

Mengintip

7

Point at

She is pointing at me

Tunjuk pada

Dia menunjuk ke arahku

8

Smile at

They smile at me

Tersenyum

Mereka tersenyum padaku

9

Stare at

Memandang

 

 

Cd

Of

1

Approve of

 

I don’t approve of this behavior

Menyetujui

Setuju dengan

Saya tidak menyetujui perilaku ini

2

Accuse of

Dituduh karena

3

Aware of

Menyadari  akan

4

Capable of

Mampu

5

Composed of

Terdiri dari

6

Consist of

Terdiri dari

7

Deprived of

Dirampas

8

Fond of

Menyukai

9

Get rid of

Membuang

10

Irrespective of

Terlepas dari

11

Run out of

Kehabisan

12

Short of

Pendek dari

13

Smell of

Berbau

14

Take advantage of

Mengambil keuntungan

Dari

15

Take care of

Mengurus

Merawat

16

Think of / about

Berpikir tentang

 

 

 

Ce

To

1

Listen to

 

I like listening to music

Mendengarkan

 

Saya senang mendengarkan musik

2

Look into

Memeriksa

3

Accustomed to

Terbiasa

4

Adapted to

Diadaptasi untuk

5

Add to

Tambahkan

6

Addicted to

Kecanduan

7

Adopted to

Diadopsi untuk

8

Advise to

Menganjurkan untuk

9

Allow to

Mengijinkan untuk

10

Attend to

Menghadiri

11

Be used to

Digunakan untuk

12

Belong to

Milik

14

Compare to

Dibandingkan dengan

15

Connect to

Terhubung ke

16

Consent to

Persetujuan untuk

17

Contary to

Bertentangan dengan

18

Contribute to

Berkontribusi untuk

19

Convert to

Mengubah ke

20

Dedicate to

Dedikasikan untuk

21

Devote to

Setia   akan

22

Explain to

 

Menjelaskan kepada

23

Introduce to

I introduced him to my parents

Memperkenalkan kepada

Saya memperkenalkan dia kepada orang tuaku

24

Lead to

Menuju ke

25

Lend... to..

Pinjam ... untuk ...

26

Listen to

 

I like listening to the music

Mendengarkan

 

Saya suka mendengarkan musik

27

Look forward to

Mengharap

28

Look up to

Lihatlah ke atas

29

Object to

Berkeberatan untuk

30

Obliged to

Wajib untuk

31

Oppose to

Menentang

32

Prone to

Rentan terhadap

33

Refer to

Mengacu pada

34

Respond to

Menanggapi

35

Talk to

Berbicara dengan

36

Tend to

Cenderung untuk

37

Yield to

Hasil untuk

 

 

 

Cf

From

1

Suffer from

Many people are suffering from the diseases at the hospital

Menderita karena

Banyak orang menderita karena penyakit di rumah sakit

2

Abstain from

Menjauhkan diri dari

3

Benefit from

Manfaat dari

4

Borrow from

Meminjam dari

5

Carve from

Ukir dari

6

Choose from

Pilih dari

7

Come from

Berasal dari

8

Derive from

Berasal dari

9

Differ from

Berbeda dari

10

Distinct from

Berbeda dari

11

Distinguish from

Bedakan dari

12

Emerge from

Timbul dari

13

Escape from

Meloloskan diri dari

Kabur dari

14

Exempt from

Dikecualikan dari

15

Expect from

Diharapkan dari

16

Forbid from

Dilarang dari

17

Hinder from

Menghalangi dari

18

Infer from

Menyimpulkan dari

19

Prevent from

Cegah dari

20

Protect .. from

Lindungi .. dari

21

Recover from

Pulih dari

22

Refrain from

Menahan diri dari

23

Save ... from

Aman ... dari

24

Stem from

Berasal dari

25

Suffer from

Menderita karena

 

 

 

Cg

With

 

1

Agree with / on

 

I agree with you

Setuju dengan  / pada

 

Saya setuju dengan mu

2

Argue with

Berdebat dengan

3

Associated with

Berkaitan dengan

4

Compare with

Dibandingkan dengan

5

Cope with

Menanggulangi

6

Deal with

Berurusan dengan

7

Equate with

Setara dengan

8

Fed up with

Muak dengan

9

Obsessed with

Terobsesi dengan

 

 

 

Ch

For

1

Appologize for

 

I appologize for being late

Maaf karena

 

Saya minta maaf karena terlambat

2

Arrest for

Ditahan karena

3

Ask for

John asked for more milk

Meminta

John meminta susu lagi

4

Blame for

Disalahkan untuk

5

Call for

Panggilan untuk

6

Care for

Peduli

Menyukai

7

Check for

Cek untuk

8

Excuse for

Beralasan untuk

9

Fear for

Khwatir akan

10

Forgive for

Memaafkan untuk

11

Hope for

Berharap untuk

12

Hunt For

 

13

Leave for

Berangkat / menuju

14

Pay for

Membayar

15

Prepare for

Bersiap untuk

16

Punish for

Menghukum untuk

17

Search for

Mencari untuk

18

Substitute for

Mengantikan untuk

19

Thank for

Terima kasih untuk

20

Vote for

Memilih untuk

21

Wait for

Rudi was waiting for Tina

Menunggu

Rudi sedang menuggu Tina

 

 

 

Ci

About

1

Talk about

 

We talk about her

Berbicara tentang

 

Kami berbicara tentang dia

2

Argue about

Berdebat tentang

3

Care about

Peduli tentang

4

Complain about

Mengeluh tentang

5

Dream about

Bermimpi tentang

6

Joke about

Bercanda tentang

7

Know about

He doesn’t know about the accident

Tahu tentang

Dia tidak tahu tentang kecelakaan itu

8

Speak about

They speak about the film

 

Membicarakan

Mereka berbicara tentang film

9

Think about / of

Memikirkan tentang

10

Worry about

Khawatir tentang

 

 

 

Cj

Out

1

Carry out

Menyelesaikan

Membawa

2

Figure out

Mencari tahu

Menemukan jawaban

3

Find out

Menemukan

4

Hand out

Membagikan

5

Look out

Berhati hati

7

Pass out

Pingsan

9

Pick out

Mengambil

Memilih

10

Put out

Mematikan

11

Run out of

Kehabisan

12

Try out

Mencoba

 

Ck

Up

1

Show up

invited him for eight o'clock, but he didn't show up until 9.30.

Muncul

Saya mengundangnya untuk jam delapan, tetapi dia tidak muncul sampai jam 9.30.

 

Bring up

Membesarkan

2

Give up

Menyerah

3

Look up to

Menghormati

4

Pick up

Menjemput

5

Throw up

Melempar keatas

 

Cl

Down

1

Look down

She looks down on anyone who hasn’t had a university education.

Meremehkan / pandang rendah

Dia memandang rendah siapa pun yang belum memiliki pendidikan universitas.

2

Tear down

Menghancurkan

3

Turn down

Menolak

 

Cm

Off

1

Take off

The plane took off at 8.30 a.m

Melepaskan  / berangkat

Pesawat lepas landas pukul 8.30 pagi

2

Call off

Membatalkan

3

Put off

Letakan /Menunda

 

Cn

Into

1

Crash into

Merebahkan

2

Force into

Paksa masuk

 

Co

Against

1

Defend against

Berlindung dari

2

Fight against

Bertarung melawan

 

Cp

After

1

Look after

Menjaga

 

Cq

Through

1

Be through

Melalui

 

Cr

Across

1

Run across

Bertemu tdk sengaja

 

Cs

Into

1

Run into

Bertemu tdk sengaja

 

Ct

Over

1

Go over

Mengulang

 

Cu

About

1

Think about

Memikirkan tentang

 

Cv

Away

1

Put away

Menyisihkan

2

Run away

 

She run away into the forest

Melarikan diri

 

Dia lari ke hutan

 

Contoh Soal Berkaitan

Kata Kerja + Preposition

 

 

 

  1. The team consist ... 4 girls and 6 boys

a.       in

b.      beside

c.       on

d.      of

 

  1. Sometimes I worry ... the future

a.       in

b.      about

c.       at

d.      above

 

  1. Don’t stare ... people like that . It’s rude

a.       at

b.      under

c.       in

d.      on

 

  1. You need to be pretty tough to succeed ... the property world

a.       in

b.      over

c.       on

d.      at

 

  1. Congratulation ... your succes to be the winner of the school chess tournament this year

a.       at

b.      under

c.       on

d.      above

 

 

 

 

 

 

Alamat kami :

 

Gadjah Mada English School (GMES)

 

Jl. Kadipaten Kulon No 27 B, Kraton, Yogyakarta

( Barat Pasar Ngasem Yogyakarta)

 

Phone /SMS/WA : 0812 274 7050

 

Website : gmesenglish.blogspot.com

 

Bantuan transportasi :

Google Map          :tulis  “gmes english”

Gojek                     :tulis “ gmes english”

Grab                       : tulis “ gmes english”

 

----

Kursus Bahasa Inggris bisa juga dengan jarak jauh /on line / internet menggunakan aplikasi “ ZOOM MEETING”

 

 

 

" A Man Without Ambition is Like A Bird Without Wings , Manusia tanpa cita cita bagaikan seekor burung tanpa sayap" 

Test Tag break
Postingan terkait, Klik dibawah ini :
Les Inggris SMP Jogja
Les Inggris SMA,SBMPTN dan STAN di Jogja
Les TOEFL Jogja
Hitung Nilai TOEFL
Adjective , Kata sifat
Adverb , Kata Keterangan
Conjunction , Kata Hubung
Pronouns , Kata Ganti
Preposition , Kata Depan
Regular Verb, Kata Kerja Teratur
Irregular Verb, Kata Kerja Tidak Teratur
Question Words , Kata Tanya
Adverb of Frequency , Keterangan Keseringan
Klik , Peta Google Map ke GMES English Jogja
Klik , Google Translate

71 komentar:

  1. Kosa kata nya mudah di pahami, terima kasih gmes english

    BalasHapus
  2. Materi sangat membantu untuk dipelajari terimakasih gmesenglish

    BalasHapus
  3. Material, das sehr leicht auswendig zu lernen ist

    BalasHapus
  4. terimakasih pak Joko dengan web ini saya jadi bertambah pemahaman tentang bahasa Inggris

    BalasHapus
  5. Materi ini sangat membantu dan mudah dipahami,terimakasih gmes english

    BalasHapus
  6. materinya sangat membantu untuk di fahammi terimakasih gmesenglish👍

    BalasHapus
  7. Sangat membantu saya,terimakasih😍

    BalasHapus
  8. Terimakasig atas materinya yang sangat bermanfaat
    sekali

    BalasHapus
  9. Sangat menarik dan mudah dipahami

    BalasHapus
  10. Materinya sangat membantu, thx mr. Joko

    BalasHapus
  11. sangat membantu, terima kasih 🌞✨⚡

    BalasHapus
  12. Dengan materi ini saya dapat lebih memahami materi

    BalasHapus
  13. Mantaaabbbbb👍👍👍👍👍✨✨✨

    BalasHapus
  14. sangat mudah di pahami , bikin tambah sayang

    BalasHapus
  15. materi sangat bagus🤩🤩 mudah dipahami😁

    BalasHapus
  16. MAUNTABBB BANGET PAK, ASTAGFIRULLAH RA MBYEH MBYEH

    BalasHapus
  17. Sangat memuaskan dan membantu belajar

    BalasHapus
  18. Keren banget mudah dipahami 😍😍😍

    BalasHapus
  19. the material is very easy to understand

    BalasHapus
  20. sangat bagus dan mudah dipahami😍

    BalasHapus
  21. Thanks for the material👍🏻

    BalasHapus
  22. 👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍

    BalasHapus
    Balasan
    1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
    2. dikasih komen dong fahri☝😡 jangan cuma emot

      Hapus
  23. terimakasih pak atas materinya sangat membantu sekali

    BalasHapus
  24. thank you sir, the material is very easy to understand 👍

    BalasHapus
  25. Materinya sangat mudah dipahami👍

    BalasHapus
  26. materinya sangat keren pak 👍

    BalasHapus
  27. materi nya lengkap banget dan mudah di pahami

    BalasHapus
  28. Materinya lengkap dan sangat membantu sekali 👍

    BalasHapus
  29. Materi sangat membantu, mudah dipahami Terima kasih pak

    BalasHapus
  30. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  31. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  32. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  33. the material is easy to understand

    BalasHapus
  34. Thank you sir, this material is very helpful 👍

    BalasHapus
  35. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  36. Sangat bagus👍sangat membantu dalam belajar bhs inggris,Terima kasih ilmu nya pak Joko Widodo👍👍

    BalasHapus